Laptop Asus untuk Desain Grafis 2022, Mulai dari Paling Canggih Sampai Ekonomis

Hanif 23 Nov 2022 6 Menit 0

Asus VivoBook Pro M3400QA

  • layar: 14.0-inch 2.8K (2880 x 1800) OLED
  • Prosesor: AMD Ryzenâ„¢ 5 5600H (up to 4.2 GHz max boost))
  • Grafis: AMD Radeonâ„¢ Graphics
  • Memori RAM: 8 GB DDR4
  • Memori Penyimpanan: 512GB M.2 NVMeâ„¢ PCIe® 3.0 SSD

laptop asus 10 jutaan - Asus VivoBook Pro M3400QA

Laptop desain dengan harga 10 jutaan ini cocok untuk kamu yang membutuhkan laptop powerful. Dngan processor Ryzen 5000 series dari AMD, rasakan proses editing grafis tanpa lag dan error.

Dengan layar yang memiliki resolusi 2,8K dan sudah 100% DCI-P3 color gamut, desian yang membutuhkan ketelitian warna bisa jadi lebih tepat. Pemilihan warna pada hasil akhir tidak akan meleset lagi.

Dengan Dual-Fan Cooling System dan Asus IceCool Plus, throttling ketika rendering jadi bisa diminalisir.

Laptop untuk grafis ini bisa kamu dapatkan dengan harga mulai dari Rp 9 jutaan hingga 12 jutaan, tergantung konfigurasi spesifikasi yang kamu inginkan.

 

Asus VivoBook 15 A516MAO

  • Display : 15.6-inch LED Backlit 200nits FHD (1920 x 1080) 16:9 aspect ratio Anti-glare display 45% NTSC color gamut
  • Processor : Intel® Celeron® N4020 Processor 1.1 GHz (4M Cache, up to 2.8 GHz, 2 cores)
  • Intergrated GPU : Intel® UHD Graphics 600
  • RAM : 4GB DDR4 SO-DIMM
  • Storage : 512GB / 256GB M.2 NVMeâ„¢ PCIe® 3.0 SSD + HDD housing for storage expansion

Laptop Asus 4 Jutaan - Asus VivoBook 15b A516MAO

Beraslih ke laptop yang lebih terjangkau, Vivobook 15 A516 juga pantas digunakan untuk desain grafis. Dengan layar 15 inch nya, aktivitas desain jadi lebih leluasa.

Ada beragam konfigurasi spesifikasi yang ditawarkan, jadi kamu bisa menyesuaikan dengan budeget atau kebutuhanmu.

Mulai dari harga 4 jutaan yang menggunakan processor Intel Celeron, hingga harga 6 jutaan yang menggunakan processor Intel Core i3 bisa kamu pilih.

 

Asus Vivobook 15 F512DA

  • Display: 15.6inci FHD IPS
  • Processor : AMD Ryzenâ„¢ 3 3200U-2.6Ghz upto 3.5Ghz
  • Graphics: AMD Radeon Vega 3
  • RAM 8GB DDR4
  • Storage: SSD 256GB

laptop asus untuk desain grafis - asus vivobook f512da

Dengan desain laptop yang segar, kamu pasti semangat untuk memulai aktivitas desain dengan laptop ini. desain engsel yang menggunakan layar sebagai tumpuannya membuat ergonomi keyboard dan aliran udara jadi lebih baik.

Kombinasi AMD Ryzen 3, RAM 8 GB DDR4, dan storage yang sudah menggunakan SSD, aktivitas desain yang kamu lakukan dengan Adobe Photoshop, Illustrator, ataupun software desain lainnya bukan jadi masalah.

Laptop desain grafis ini bisa kamu dapatkan dengan harga mulai dari Rp 6 jutaan.

 

Asus Vivobook M413DA

  • Display: 14.0-inch, FHD (1920 x 1080) 16:9
  • Processor: AMD Ryzen 5 3500U Processor 2.1 GHz Up to 3.7GHz
  • Graphic: AMD Radeonâ„¢ Graphics Radeon RX Vega 8 iGPU
  • RAM: 8GB DDR4 on board, Memory Max Up to:16GB
  • Storage: 512GB M.2 NVMe PCIe 3.0 SSD

laptop asus - vivobook 14 M413

Dengan desain laptop yang stylish, menjalani aktivitas desain sehari-hari dengan laptop ini jadi semakin semangat. Ukuran layar laptop yang 14 inch nya cukup untuk pekerjaan desain standar.

Dengan Processor AMD Ryzen 5 dan RAM 8 GB DDR4, aplikasi desain seperti Corel Draw jadi bis berjalan dengan baik.

Dapatkan laptop desain grafis Asus Vivobook M413 dengan spesifikasi di atas dengan harga 8 jutaan.

 

Asus Vivobook 15 A1502ZA

  • layar: 15.6-inch, FHD (1920 x 1080) 16:9 aspect ratio, IPS-level Panel, LED Backlit, Touch Screen
  • Prosesor: Intel® Coreâ„¢ i5-1235U (up to 4.4 GHz, 10 cores)
  • Grafis: Iris® Xe
  • Memori RAM: 8 GB DDR4
  • Memori Penyimpanan: 512GB M.2 NVMeâ„¢ PCIe® 3.0 SSD

laptop asus 10 jutaan - Asus VivoBook A1502ZA

Selain layar yang lebar, engsel layarnya bisa ditekuk hingga 180 derajat ke belakang. Jadi lebih leluasa untuk melihat sudut layar laptop.

Spesifikasinya yang sudah menggunakan Intel Core i5 yang sudah menggunakan grafis internal Iris Xe, jalankan aktivitas desain dengan lancar

Laptop ini bisa didapatkan dengan harga Rp 8 jutaan.

 

Pages: 1 2 3

Bagikan ke:
Hanif
Ditulis oleh

Hanif

hi, I'm a SEO content writer with interest on business, entrepreneur, digital marketing, and many more

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *